Merdeka Belajar Kampus Merdeka
di Universitas Tarumanagara
Renovasi Sekolah Pasca Gempa Cianjur Bantuan Yayasan Tarumanagara, Diresmikan
Badan penyelenggara pendidikan melalui Ketua Pengurus Yayasan Tarumanagara Dr. Ariawan Gunadi, S.H., M.H. meresmikan rampungnya renovasi sekolah Madrasah Ibtidaiyah Al-Khoeriyyah, Rabu (8/2) di Ciherang, Cianjur, Jawa Barat, yang sempat hancur akibat gempa bumi pada...
Webinar Magister PWK Bahas TOD Solusi Mobilitas Kota Jakarta
Tingkat mobilitas penduduk di ibu kota yang sangat tinggi berdampak pada keberlangsungan hidup penduduk DKI Jakarta, masa kini dan mendatang. Guna membahas hal tersebut, Program Studi Magister Perencanaan Wilayah dan Kota (MPWK) bekerja sama dengan Indonesia Property...
Pemda Kota Yogyakarta Sambut Baik Hubungan Berdampak Positif dengan Untar
Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) memberikan dampak positif bagi perguruan tinggi. Salah satu upaya mendukung program tersebut adalah memperkuat dan memperluas kerja sama di antaranya dengan pemerintah daerah (Pemda). Guna memperluas kerja sama tersebut,...
CIT Ingin Pelajari Pengelolaan Akademik dari Untar
Rektor Untar Prof. Dr. Ir. Agustinus Purna Irawan, M.M., I.P.U., ASEAN Eng. beserta jajaran menyambut kunjungan Wakil Rektor Calvin Institute of Technology (CIT), Agung Bayu Waluyo, S.Si., M.Si., Ph.D. di Kampus I Untar, pada Selasa (7/2). Kunjungan diselenggarakan...
Humas Punya Peran Penting Dukung Program MBKM
Kolaborasi Untar dan Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti) wilayah III (LLDIKTI III) menyelenggarakan Festival Kehumasan ke-2 dengan Tema “Peningkatan Mutu Kehumasan Melalui Publikasi MBKM” di auditorium kampus Untar, Selasa (24/1). Kegiatan yang dihadiri Ketua...
Kuliah Umum dari Leiden University Sekaligus Jajaki Kerja Sama dengan FTI Untar
Professor of Computational Bio-imaging Leiden University Prof. Fons Verbeek menyampaikan kuliah umum di hadapan dosen dan mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi (FTI) Untar, Selasa (24/1) di kampus Untar. Selain menyampaikan kuliah umum, kunjungan Fons Verbeek bersama...
Tuan Rumah Kompetisi Robot Masa Depan, Untar Dorong Pendidikan Sains Kreatif
Untar menjadi tuan rumah Kompetisi Regional GreenMech & Robot for Mission (R4M) 2023. Kompetisi yang merupakan kolaborasi antara Rumah Edukasi dengan Untar, Universitas Katolik Parahyangan Bandung, dan Perkumpulan Penggiat Science, Technology, Engineering, and...
Tim Manajemen Untar Raih Juara 2 Business Case Competition Tingkat Nasional
Tim Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Untar kembali meraih prestasi. Tim Faith yang dimentori oleh Dr. Dr. Yenita, S.E., M.M., MBA, M.Si., M.T., M.H., M.Pd., M.Ak., M.E., M.I.Kom., MMSI berhasil meraih juara kedua pada Indonesia Ocean Exhibition Competition...
Raih Gelar Doktor, Tri Suyono Juga Hasilkan 10 Karya Ilmiah Bereputasi
Tri Suyono resmi menyandang gelar Doktor Teknik Sipil Untar setelah berhasil mempertahankan disertasinya yang berjudul “Rekayasa Metode Pemasangan Pipa sebagai Inovasi dalam Perancangan Jaringan Pipa Air Minum Bawah Laut Antar Pulau," Selasa (17/1) di auditorium...
Yuan Ze University Potensi Perluas Internasionalisasi Untar
Delegasi Untar menyambangi Yuan Ze University, Taoyuan City, Rabu (11/1). Kunjungan ini bagian dari rangkaian lawatan ke Taiwan dalam rangka memperkuat dan membuka potensi kerja sama dengan perguruan tinggi di negara tersebut. Yuan Ze University menjadi kampus kedua...
Didi Widya Utama Tuntaskan Studi Doktor Kerja Sama Untar dan KSU Taiwan
Dosen Fakultas Teknik (FT) Untar Didi Widya Utama, S.T., M.T. meraih gelar Ph.D setelah menuntaskan studi doktor di Kun Shan University (KSU), Taiwan, Senin (11/1). Didi menyampaikan hasil studinya yang berjudul "Stabilitas Dinamik Sistem Penambat (Mooring System)...
Dirjen Kebudayaan Minta Generasi Muda Pandang Globalisasi sebagai Kesempatan Berkembang
Saat ini ada tiga lapis krisis yang sedang dihadapi generasi muda. Mulai dari perubahan iklim, transformasi besar-besaran di era digital, dan polarisasi politik yang semakin meningkat. Semenjak pandemi menyerang secara masif, Global Human Development Index Value...