16 Mar 2020 | Berita Fakultas, FIKOM
Jakarta, 14 Maret 2020 – Olahraga elektronik atau umum disingkat eSports, memang berangkat dari dunia gaming. Namun ternyata, keduanya tidak bisa disamakan. Bermain yang hanya merupakan sebuah hiburan, berbeda dengan eSports, yang kini merupakan sebuah profesi....
13 Mar 2020 | Berita Fakultas, FIKOM
Satu lagi bukti bahwa mahasiswa-mahasiswa FIKom merupakan orang-orang yang multitalent. Florencia Angelia Caroline bersama dengan Devon Ryanto, Bryan Purnama, Winardi Aldrian, dan Gabrielle Lavenia mengisi acara seminar Eduka 5eks yang diadakan oleh BEM FIKom Untar...
12 Mar 2020 | Berita Fakultas, FIKOM
“PR, selain kepanjangannya adalah Public Relations, juga dapat diartikan menjadi Punggawa Reputasi,” kutip Arif Reza Fahlepi, Corporate Secretary & Legal Compliance Division Head PT. Mandiri Tunas Finance, salah seorang pembicara pada acara Humas Day yang diadakan...
10 Mar 2020 | Berita Fakultas, FIKOM
Era perkembangan teknologi modern saat ini turut mempengaruhi peningkatan dunia permainan atau yang akrab disebut dengan gaming. Perkembangan gaming bukan hanya sebatas pelepas penat atau kebosanan saja, namun kini telah memasuki ranah pertandingan olahraga yang...
10 Mar 2020 | Berita Fakultas, FIKOM
Era perkembangan teknologi modern saat ini turut mempengaruhi peningkatan dunia permainan atau yang akrab disebut dengan gaming. Perkembangan gaming bukan hanya sebatas pelepas penat atau kebosanan saja, namun kini telah memasuki ranah pertandingan olahraga yang...
09 Mar 2020 | Berita Fakultas, FIKOM
Kembali lagi pada acara perlombaan seni dan olahraga TSAC 2020, ada kejadian menarik yang terjadi di perebutan juara ke-3 cabang olahraga basket. Pada perebutan tersebut, dua organisasi FIKom Untar yaitu BEM dan DPM FIKom bertanding untuk menang. Tentu menjadi...