Pilih Laman

SDG 8

di Universitas Tarumanagara

Pendidikan sebagai Kunci Transformasi Global: Prof. Ariawan Gunadi Tegaskan Peran Strategis Perguruan Tinggi di Konferensi Internasional Taiwan

Dok: Humas Untar Ketua Pengurus Yayasan Tarumanagara, Prof. Dr. Ariawan Gunadi, S.H., M.H., menjadi pembicara utama dalam konferensi internasional International Conference on Applied Science, Technology and Engineering (ICASTE) dan International Conference on...

Untar Dorong Mahasiswa Raih Prestasi Nasional Melalui Workshop & Coaching Clinic PKM

Dok : Humas Untar - VC Rektor Universitas Tarumanagara (Untar), Prof. Dr. Amad Sudiro, S.H., M.H., M.M., menyatakan harapannya agar kegiatan Workshop dan Coaching Clinic Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) dapat membantu mahasiswa meningkatkan kualitas proposal mereka...

Momentum Yudisium Fikom Untar: 210 Lulusan Siap Hadapi Dunia Kerja dan Global

Dok : Humas Untar - VA Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Tarumanagara (Fikom Untar) menggelar Yudisium Semester Ganjil Tahun Akademik 2024/2025 pada Rabu (22/01/2025) di Auditorium Gedung Utama Kampus I Untar. Sebanyak 210 lulusan Sarjana Ilmu Komunikasi diresmikan...
UBSI Akui Untar Tempat Tepat Belajar MBKM

UBSI Akui Untar Tempat Tepat Belajar MBKM

Untar menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) dengan Universitas Bina Sarana Informatika (UBSI) di Kampus I Untar, Senin (15/15). Penandatanganan dilakukan di sela-sela kegiatan Pelatihan Teknik Instruksional (PEKERTI) yang dilaksanakan bersama UBSI. Rektor Prof. Dr....

LLDikti III Apresiasi Untar Fasilitasi Program Pelatihan Dosen

LLDikti III Apresiasi Untar Fasilitasi Program Pelatihan Dosen

Untar menyelenggarakan Program Pelatihan Peningkatan Keterampilan Dasar Teknik Instruksional (PEKERTI) bekerja sama dengan Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti) Wilayah III dan Universitas Bina Sarana Informatika (UBSI). Pekerti berlangsung dari 8 Mei hingga 15...

Tim Gokart Untar Kembali ke Sirkuit Setelah Vakum Pandemi

Tim Gokart Untar Kembali ke Sirkuit Setelah Vakum Pandemi

Tim Gokart Prodi Teknik Mesin Fakultas Teknik Untar tampil di sirkuit Sentul tanggal 13-14 Mei 2023 dalam event Eshark ROK. Tim yang dinamakan Mechanical Engineering Tarumanagara Racing Team (MeRT) ini kembali mengaspal setelah vakum selama dua setengah tahun akibat...

Bersinergi Menghasilkan Prestasi Internasional

Bersinergi Menghasilkan Prestasi Internasional

Mahasiswi Prodi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Untar Esperansya Desmonda Woen berhasil memenangkan 1st Runner Up dan penghargaan Most Collaborative Team Award pada babak final ICAEW Indonesia Business Challenge (IBC) 2023 di Ho Chi Minh, Vietnam, Sabtu...

Menuju Universitas Kelas Dunia, Untar Kolaborasi dengan KIT Jepang

Menuju Universitas Kelas Dunia, Untar Kolaborasi dengan KIT Jepang

Kanazawa Institute of Technology (KIT) melakukan kunjungan ke kampus Untar pada Jumat (12/5). Kegiatan terlaksana terkait diskusi kolaborasi internasional yang dilanjutkan dengan penandatangan nota kesepahaman (MoU). Rektor Untar Prof. Dr. Ir. Agustinus Purna Irawan,...

Tarumanagara Entrepreneurs Forum Ungkap Tantangan Bisnis Keluarga

Tarumanagara Entrepreneurs Forum Ungkap Tantangan Bisnis Keluarga

Tarumanagara Entrepreneurs Forum (TEF) kembali diselenggarakan Untar dan Ikatan Alumni Fakultas Ekonomi Untar di Hotel Grand Hyatt, Jakarta, Jumat (12/5). TEF kali ini mengangkat tema “The Importance of Harmony and Professionalism in Family Business” yang membahas...

Mahasiswa IISMA Untar agar Beradaptasi di Negara Tujuan

Mahasiswa IISMA Untar agar Beradaptasi di Negara Tujuan

Untar mengadakan pembekalan untuk sembilan mahasiswi penerima Beasiswa Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) 2023 di Kampus I Untar, Kamis (27/4). Pembekalan dilakukan dalam rangka mempersiapkan para mahasiswi IISMA 2023 yang akan berangkat ke...

Dewan Juri Apresiasi Tim FT Untar dalam Kompetisi Internasional

Dewan Juri Apresiasi Tim FT Untar dalam Kompetisi Internasional

Empat mahasiswa Fakultas Teknik (FT) Untar masuk dalam sepuluh besar CIOB Global Student Challenge 2023 secara daring, Senin (24/4). Kompetisi ini menyimulasikan manajemen sebuah perusahaan konstruksi. Setiap tim terdiri dari empat orang, ditugaskan untuk mengelola...