Pilih Laman
Menaruh Rasa dalam Foto Bersama I-Focus

Menaruh Rasa dalam Foto Bersama I-Focus

Proses kegiatan belajar dan berkarya memang berjalan berkesinambungan. Tanpa mempelajari ilmu dan mengasah skillyang dibutuhkan, seseorang tidak dapat berkarya dengan maksimal. Pada 12 Juni 2021, UKMF Fikom Untar yang berkonsentrasi pada Fotografi, I-Focus kembali...
Adaptasi Proses Pendidikan dalam Setiap Situasi

Adaptasi Proses Pendidikan dalam Setiap Situasi

Sudah lebih dari satu tahun Indonesia dilanda oleh pandemi Covid-19. Berdasarkan data Satuan Tugas Penanganan Covid-19 melalui dokumen yang disiarkan kepada wartawan pada 16 Juni 2021, jumlah kasus aktif Covid-19 di Indonesia sudah mencapai 120.306 kasus. Tentunya hal...
Digital Co-Creation dalam Inovasi Pendidikan

Digital Co-Creation dalam Inovasi Pendidikan

Perkembangan teknologi digital saat ini mengalami percepatan dan perluasan, antara lain karena pandemi yang melanda dunia, termasuk pada dunia pendidikan. Teknologi telah membuka peluang bagi para partisipan yang tergabung di dalamnya untuk saling terhubung, berkreasi...
Untarian Talks: Dilema Media Sosial

Untarian Talks: Dilema Media Sosial

Bagi masyarakat Indonesia tentunya sudah tidak asing lagi dengan istilah media sosial. Perkembangannya yang sangat pesat ini sudah tidak dapat lagi dipisahkan dari kehidupan sehari-hari. Pada tahun 2020, pengguna media sosial yang aktif di Indonesia sendiri mencapai...
Menjadi Alumni yang Membanggakan Almamater

Menjadi Alumni yang Membanggakan Almamater

Kelulusan seorang mahasiswa setelah menempuh suatu pembelajaran dalam periode tertentu, dapat dikatakan menjadi lembar perjalanan akhir dan juga baru. Akhir, karena menandakan masa perkuliahan yang sudah selesai. Baru, karena dengan ini lulusan tersebut dapat mencapai...
Belajar Makna Kata Maaf Bersama PRO

Belajar Makna Kata Maaf Bersama PRO

Dari sekian banyaknya kejadian yang dirasakan tahun ini, momen Idul Fitri memang masih terasa. Terkait dengan ini, UKMF Fikom Untar, PRO (Public Relations Organization) membuat video yang bertemakan “Lima Makna Kata Maaf yang Dilakukan Ketika Ngobrol.” PRO News edisi...