


Untar Lestarikan Budaya Bangsa Melalui Lomba Karawitan Siswa SMA
Untar sebagai lembaga pendidikan terpanggil untuk ikut serta melestarikan kebudayaan bangsa diantaranya seni karawitan. Salah satu bentuk pelestarian tersebut adalah menyelenggarakan Lomba Karawitan tingkat SMA/sederajat, Kamis (15/8) di Graha Swara kampus Untar....
Untar, Unisnu dan Kadin Sepakat Lestarikan Seni Ukir Jepara
Rektor Untar Prof. Dr. Ir. Agustinus Purna Irawan (jas merah) bersama Rektor Unisnu Dr. H. Sa’dullah Assa’idi, M.Ag. dan Ketua Kadin Jepara Andang Wahyu Triyanto, S.E., M.M. Rektor Untar Prof. Dr. Ir. Agustinus Purna Irawan menandatangani perjanjian kerja sama...
Open House 2019
Open House telah dilaksanakan oleh Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) Fakultas Psikologi (F. Psi) Universitas Tarumanagara (UNTAR) pada tanggal 13-15 Agustus 2019. Kegiatan Open House ini bertemakan PSYNATION yang terdiri dari dua kata yaitu Psychology dan Destination....
UKM Open House Tarik Mahasiswa Aktif Sesuai Minat dan Bakat
Direktur Kemahasiswaan dan Alumni Dr. Adianto., M.Sc saat membuka UKM Open House Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Untar menyelenggarakan kegiatan pengenalan unit-unit kegiatan kemahasiswaan (UKM). Acara yang diberi nama UKM Open House tersebut menjadi ajang promosi ...