Pilih Laman

Menguatkan Literasi Keuangan di Hari Bank Indonesia ke-72

Dok: Humas Untar - CS Setiap 5 Juli, bangsa Indonesia memperingati Hari Bank Indonesia sebagai tonggak sejarah berdirinya bank sentral Republik Indonesia. Hari Bank Indonesia ke-72 pada tahun 2025 menjadi momentum untuk mengenang perjalanan panjang institusi ini dalam...

Karya Mahasiswa Desain Interior Tampil dalam IFFINA 2024

Dok: Humas Untar - DP Program Studi Desain Interior (Prodi DI) Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) Untar kembali ikut serta dalam IFFINA–Indonesia Meubel & Design Expo 2024 yang tahun ini bertema “Between Tradition and Innovation”. Acara ini berlangsung selama...

Jurus Jitu Adaptasi Mahasiswa Baru di Lingkungan Kampus

Dok: Humas Untar Telah satu bulan perkuliahan semester ini berjalan. Bagi mahasiswa baru ini menjadi transisi dari masa sekolah menengah ke dunia kuliah yang sering kali membawa berbagai tantangan. Nyatanya, banyak sekali perubahan dan perbedaan yang akan diterima....
Rektor Untar Jadi Pembicara Acara Jak TV

Rektor Untar Jadi Pembicara Acara Jak TV

Rektor Untar Prof. Dr. Ir. Agustinus Purna Irawan menjadi pembicara dalam acara talkshow bertema "Keamanan Transaksi Ekonomi Digital" yang diadakan berkolaborasi dengan JAK TV, Rabu (20/11) di Executive Lounge Lantai 5 Kampus I Untar. Hadir juga sebagai pembicara...

Mahasiswi Fikom Untar Mainkan Alat Musik di Festival Internasional

Mahasiswi Fikom Untar Mainkan Alat Musik di Festival Internasional

Mahasiswi Fakultas Ilmu Komunikasi (Fikom) Untar Jeanette Pricillia menjadi pemain alat musik San Xian pada acara The 13th Quanzhou International Nanyin Symposium, 20-24 November 2019 di Quanzhou, China. Acara yang tergabung dalam rangkaian acara The 4th Maritime Silk...

Hadapi Perubahan Zaman, Fikom Untar Adakan KNKH

Hadapi Perubahan Zaman, Fikom Untar Adakan KNKH

Fakultas Ilmu Komunikasi (Fikom) Untar menyelenggarakan Konferensi Nasional Komunikasi Humanis (KNKH) ke-2 yang bertema "Perubahan Lingkungan dan Dinamika Komunikasi Kontemporer" di Auditorium Kampus I Untar, Selasa (19/11). KNKH 2019 merupakan hasil kerja sama Untar...

Untar Raih Klaster Mandiri di Bidang Penelitian

Untar berhasil meningkatkan klaster penelitian dan masuk ke klaster Mandiri, hal ini disampaikan oleh Menteri Ristek/Kepala BRIN Bambang Permadi Soemantri Brodjonegoro dalam Konferensi Pers Hasil Penilaian Kinerja Penelitian Perguruan Tinggi Tahun 2016-2018 di Gedung...

Rektor Untar Turut Uji Promosi Doktor

Rektor Untar Turut Uji Promosi Doktor

Rektor UNTAR Prof. Dr. Ir. Agustinus Purna Irawan mendapat penghargaan sebagai Penguji Eksternal dalam ujian promosi doktoral di Program Studi Ilmu Teknik, Fakultas Teknik di Universitas Udayana di Denpasar, Bali pada Senin, 18 November 2019. Dengan tim promotor yang...

Dubes Afrika Selatan Kunjungi Kampus Untar

Dubes Afrika Selatan Kunjungi Kampus Untar

Duta Besar Afrika Selatan untuk Indonesia, HE Dr. Hilton Fisher, mengunjungi Kampus I UNTAR dan disambut oleh Wakil Rektor Bidang Akademik, Dr. RM Gatot P. Soemartono SE, SH, MM, LL.M., pada hari Senin , 18 November 2019. Kunjungan duta besar memenuhi undangan untuk...