Pilih Laman

CREBO Season 2: ‘Eclipse of Eternity’ Dorong Kreativitas dan Jiwa Wirausaha Mahasiswa DKV UNTAR

Dok: Humas Untar - SV Program Studi Desain Komunikasi Visual (DKV), Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD), UNTAR kembali menggelar acara tahunan CREBO (Creative Boulevard) Season 2 dengan tema “Eclipse of Eternity”. Pameran seni ini menjadi platform bagi mahasiswa DKV,...

Hari Arsitektur Nasional: Untar Siapkan Arsitek Masa Depan yang Kompeten

Pict Source: TimesIndonesia.co.id Setiap tanggal 18 Maret, Indonesia memperingati Hari Arsitektur Nasional sebagai bentuk penghargaan bagi para arsitek atas kontribusi mereka dalam menciptakan karya yang inovatif dan bernilai estetika tinggi. Arsitektur bukan sekadar...

Mengenal Budaya Kerja dan Peluang Karier: IMAKTA Gelar Kunjungan ke KPMG Indonesia

Doc: IMAKTA FEB  Di tengah persaingan dunia kerja yang semakin ketat, pengalaman langsung di lingkungan profesional menjadi kunci bagi mahasiswa dalam mempersiapkan diri menghadapi transisi dari dunia akademik ke dunia kerja. Untuk mendukung hal tersebut, Ikatan...
Stand-Up Sinden, Gaya Baru Pagelaran Wayang Kulit

Stand-Up Sinden, Gaya Baru Pagelaran Wayang Kulit

Untar menyelenggarakan Seminar Budaya pada Jumat (7/10) di Auditorium Untar. Acara ini merupakan salah satu rangkaian dari Dies Natalis ke-63 Untar, setelah sebelumnya menyelenggarakan bakti sosial dan donor darah. Rektor Untar Prof. Dr. Ir. Agustinus Purna Irawan,...

Pagelaran Wayang Kulit Bentuk Komitmen Untar Menjaga Budaya

Pagelaran Wayang Kulit Bentuk Komitmen Untar Menjaga Budaya

Pagelaran wayang kulit yang diadakan dalam rangka Dies Natalis ke-63, menjadi bentuk kesungguhan Untar dalam melestarikan budaya Indonesia. Cerita dalam wayang sarat dengan pesan moral dan nilai-nilai pendidikan yang dapat dijadikan pelajaran. “Diharapkan pagelaran...

Untar Jajaki Kerja Sama dengan Universitas di Jepang

Untar Jajaki Kerja Sama dengan Universitas di Jepang

Untar menerima kunjungan dari Kanazawa Institute of Technology (KIT) yang diwakilkan Prof. Tsutomu Kanayama, Selasa (4/10) di Kampus I Untar. Kunjungan ini dilaksanakan dalam rangka penjajakan kerja sama antara kedua institusi. Rektor Untar Prof. Dr. Ir. Agustinus...

Peluang Kerja Sama LPPM Untar dan Sudin Sosial Jakbar

Peluang Kerja Sama LPPM Untar dan Sudin Sosial Jakbar

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Untar mengadakan pertemuan yang dihadiri pimpinan Untar, Senin (3/10), di kampus Untar. Pertemuan dihadiri Rektor Untar Prof. Dr. Ir. Agustinus Purna Irawan, M.T., M.M., IPU, AE dan Ketua LPPM Ir. Jap Tji Beng,...