11 Des 2018 | Berita Fakultas, FIKOM
Jakarta – Dosen Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Tarumanagara meraih penghargaan sebagai dosen berprestasi diberbagai kategori pada kegiatan Research Week 2018 yang diselenggarakan oleh Universitas Tarumanagara pada 10 Desember 2018. Penghargaan tersebut meliputi...
10 Des 2018 | Berita Fakultas, FIKOM
Pada Mata Kuliah Dasar Dasar Public Relations (PR), mahasiswa semester 3 melakukan praktik simulasi konferensi pers secara berkelompok. Konferensi pers merupakan salah satu tugas PR dalam menyampaikan informasi penting dari perusahaan kepada publik. Topik konferensi...
08 Des 2018 | Berita, Berita Fakultas, FPsi
Pada tanggal 8 Desember 2018, Fakultas Psikologi (F. Psi) Universitas Tarumanagara (UNTAR) telah melaksanakan seminar umum dengan tema “Mempererat Hubungan Antargenerasi Guna Meningkatkan Kesejahteraan Psikologis Lansia”. Kegiatan seminar dibuka oleh...