Pilih Laman

SDG 9

di Universitas Tarumanagara

LLDIkti III Tunjuk Untar jadi Pembina dan Benchmarking SPMI

Dok: Humas Untar - VC Untar ditunjuk menjadi perguruan tinggi pembina oleh Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti) Wilayah III Jakarta dan menjadi tuan rumah dalam kegiatan Benchmarking Implementasi Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) yang dikoordinir oleh Institut...

Untar Career Kenalkan Mahasiswa pada Dunia Kerja Lewat Kunjungan ke Ciputra Artpreneur dan CIMB Niaga

Dok: Humas Untar - VC Untar mengadakan kegiatan kunjungan ke Ciputra Artpreneur dan CIMB Niaga, Rabu (20/11/2024), keduanya berlokasi di Jakarta. Kunjungan yang diikuti mahasiswa dari berbagai fakultas ini dalam rangka program company visit bertujuan untuk memperluas...

Kuliah Umum Guru Besar Bundeswehr München Bahas AI dan Hak Cipta

Dok: Humas Untar - WA Untar menyelenggarakan kuliah umum bersama merupakan guru besar Universitas der Bundeswehr Munchen Jerman, Prof. Dr. Stefan Koos yang membawakan topik  “Artificial Intelligence (AI) dan Hak Cipta” di Auditorium Kampus I Untar, Rabu (20/11/2024)....
Mahasiswa Untar Raih Juara Pertama di Ajang Desain Asia Pasifik

Mahasiswa Untar Raih Juara Pertama di Ajang Desain Asia Pasifik

Dok: FT Untar Mahasiswa Program Studi (Prodi) Arsitektur Fakultas Teknik (FT) Untar Luist Yansen meraih 1st Place National Winner di American Standard Design Awards (ASDA) 2024, Senin (29/4). ASDA merupakan kompetisi daring yang menjadi wadah bagi seluruh mahasiswa/i...

Ahok Pesan Mahasiswa Disiplin Persiapkan Diri Hadapi Tantangan

Ahok Pesan Mahasiswa Disiplin Persiapkan Diri Hadapi Tantangan

Basuki Tjahaja Purnama hadir sebagai pembicara talk show bertema “Take A Risk, Dream Higher and Expect Big Chance” di Kampus 2 Untar, Senin (22/4). Seminar ini merupakan bagian dari rangkaian acara National Talkshow and Youth Days (NTYD) 2024 yang diselenggarakan...

Beasiswa Kuliah ke Jerman melalui Program ISAP

Beasiswa Kuliah ke Jerman melalui Program ISAP

Ilustrasi: Heilbronn University of Applied Sciences Untar terus memperkuat komitmennya dalam mengimplementasikan program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) dengan berbagai inisiatif, termasuk partisipasi dalam pertukaran mahasiswa. Sebagai bagian dari upaya...

Untar Kembali Adakan Pekerti, Rektor Dorong Dosen Publikasi Ilmiah

Untar Kembali Adakan Pekerti, Rektor Dorong Dosen Publikasi Ilmiah

Kolaborasi antara Untar dengan Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti) Wilayah III kembali terlaksana, ditandai dengan diselenggarakannya Program Pelatihan Peningkatan Keterampilan Dasar Teknik Intruksional (PEKERTI) untuk dosen yang kembali bekerja sama dengan...

Rektor Untar Bekali Generasi Muda Menuju Indonesia Emas 2045

Rektor Untar Bekali Generasi Muda Menuju Indonesia Emas 2045

Rektor Untar Prof. Dr. Ir. Agustinus Purna Irawan, M.T., M.M., I.P.U., ASEAN Eng. menjadi narasumber tamu dalam acara Kursus Kepemimpinan Lanjut (KKL) II 2024 yang diselenggarakan oleh Pemuda Katolik di Hotel Prima, Cirebon, Jawa Barat, Sabtu (23/3). Di hadapan para...

Untar Penuhi Undangan KBRI Wakili Indonesia di Vietnam

Untar Penuhi Undangan KBRI Wakili Indonesia di Vietnam

Untar menjadi salah satu dari dua universitas swasta Indonesia yang diundang KBRI Hanoi untuk mewakili Indonesia di acara “Meet Indonesia”, yang berlangsung selama dua hari 21 dan 22 Maret, di Muong Thanh Luxury Hotel, Nha Trang, Provinsi Khanh Hoa, Vietnam. “Meet...

Career Week Untar Dukung Masa Depan Mahasiswa di Dunia Profesional

Career Week Untar Dukung Masa Depan Mahasiswa di Dunia Profesional

Untar mengadakan Career Week 2024 bertema "Shape Your Career Path and Prepare for a Bright Future" di Kampus I Untar, Rabu (20/3). Career Week yang bertujuan mempertemukan mahasiswa dengan dunia industri ini diisi dengan sesi seminar dan job fair. Rektor Prof. Dr. Ir....

Moeldoko Paparkan Visi Indonesia Emas 2045 di Untar

Moeldoko Paparkan Visi Indonesia Emas 2045 di Untar

Kepala Staf Kepresidenan Indonesia yang juga Ketua Umum Perkumpulan Kendaraan Listrik Indonesia (Periklindo) Jend. TNI (Purn) Dr. H. Moeldoko. S.I.P. menjadi dosen tamu pada kuliah umum bertema “Untar untuk Indonesia dan Dunia: “Leadership Mahasiswa Menuju SDM Unggul...