Pilih Laman
LKMM Bekali Mahasiswa Jiwa Kepemimpinan

LKMM Bekali Mahasiswa Jiwa Kepemimpinan

  Peserta LKMM ke 47 Untuk membekali mahasiswa agar memiliki keterampilan manajemen dalam berorganisasi khususnya dalam organisasi kemahasiswaan, Untar melalui Direktorat Kemahasiswaan dan Alumni Untar mengadakan Latihan Keterampilan Manajemen Mahasiswa (LKMM). ...
SNKIB VIII, Kewirausahaan dan Bisnis Perlu Kolaborasi

SNKIB VIII, Kewirausahaan dan Bisnis Perlu Kolaborasi

Untar menyelenggarakan Seminar Nasional Kewirausahaan dan Inovasi Bisnis (SNKIB) ke VIII dengan  tema “Peran Inkubator Bisnis Dalam Mendukung Perkembangan  Start-Up Business”.   Tema ini sesuai  perkembangan dalam perekonomian dan bisnis di Indonesia yang semakin...
Rektor Kunjungi SMA Santa Maria dan SMA Kalam Kudus Pekanbaru

Rektor Kunjungi SMA Santa Maria dan SMA Kalam Kudus Pekanbaru

Rektor Prof. Dr. Agustinus Purna Irawan melakukan kunjungan ke SMA Santa Maria dan SMA Kalam Kudus Pekanbaru, Riau.   Kunjungan ini untuk menjalin hubungan silaturhami dengan sekolah-sekolah terbaik yang siswanya banyak melanjutkan pendidikan ke Untar,  diantaranya...

Lomba Model Jembatan Kayu Tuntut Peserta Kreatif dan Inovatif

Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik (FT) Untar kembali menyelenggarakan Lomba Model Jembatan Kayu (LMJK) yang ke-21. Perlombaan pada tahun ini diikuti tim dari berbagai siswa SMA se Jabotabek dan Bandung dan dibuka Wakil Rektor Dr. R.M. Gatot P. Soemartono.,...