Asosiasi Industri Permebelan dan Kerajinan Indonesia (ASMINDO) bekerja sama dengan Kementerian Perdagangan, Kementerian Perindustrian, dan Kementerian Koperasi dan UMKM Republik Indonesia mengadakan Indonesia Meubel & Design Expo (IFFINA) 2023 bertajuk “The New...
Mahasiswa Program Studi Sarjana Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) kembali meraih prestasi. Kali ini, tim FEB meraih prestasi dalam perlombaan Business Management Competition 2023 di Politeknik Negeri Bali, Rabu sampai Jumat (23-25/8). Untar diwakilkan oleh...
Tim Untar meraih juara pertama dalam kompetisi Business Plan daring “Anthropreneur.kawan” yang diselenggarakan Universitas Diponegoro (Undip), Bandung, Sabtu (19/8). Tim Untar beranggotakan mahasiswa Program Studi Sarjana Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB)...
Mahasiswa Prodi Arsitektur Untar menyelenggarakan Architectural Design Week (ADW) 2023 bertemakan “Senandung Ruang” di Hublife Jakarta, Kamis (26/7). Acara yang merupakan kolaborasi antara Prodi Arsitektur Untar dengan Ikatan Mahasiswa Arsitektur...
Mahasiswi Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Untar Chiara Rizka Yukianti meraih medali ke-22 selama perkuliahannya di Untar. Medali didapatkan dalam acara Tarumanagara Business Competition VII 2023, Selasa (13/6). Selama empat semester di Untar, Chiara...
Untar menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) dalam pertemuan di Gedung Induk Siti Walidah UMS, Solo, Rabu (26/7). Rektor Untar menyatakan bahwa Untar siap berkolaborasi dengan UMS dalam kegiatan kewirausahaan dan Tridarma...