17 Okt 2021 | Berita Fakultas, FIKOM
Di zaman yang semakin global ini, mahasiswa pun semakin dihadapkan dengan tantangan yang besar. Salah satunya mereka diharuskan untuk bisa lebih kreatif dan mampu mengikuti perkembangan teknologi. Maka dari itu, BEM Fikom Untar mengadakan webinar “Improve your Skill...
13 Okt 2021 | Berita Fakultas, FIKOM
Organisasi Mahasiswa (Orma) Fikom Untar melakukan Rapat Kerja Mahasiswa (Rakerma) pada 12-13 Oktober 2021 secara virtual dengan menggunakan aplikasi Zoom. Rapat ini dihadiri oleh ketua dan perwakilan dari Lembaga BEM, DPM, dan seluruh UKMF Fikom Untar. Rapat yang...
10 Okt 2021 | Berita Fakultas, FIKOM
Salah satu visi dan misi Fikom Untar adalah menghasilkan lulusan yang memiliki nilai humanisme. Dalam rangka mewujudkan nilai tersebut, Fikom Untar mengadakan mata kuliah Pengabdian Bidang Komunikasi. Pada Sabtu, 9 Oktober 2021, salah satu kelas pada mata kuliah...
02 Okt 2021 | Berita Fakultas, FIKOM
Dies Natalis Universitas Tarumanagara ke-62 yang mengusung tema “Untar Bersinergi, Untar Bereputasi” diadakan pada Jumat, 1 Oktober 2021 dan dilakukan secara virtual melalui aplikasi Zoom dan Youtube Untar Jakarta Official. Dies Natalis Universitas Tarumanagara tahun...
01 Okt 2021 | Berita Fakultas, FIKOM
Bukan hanya harus mampu mencari informasi yang aktual dan faktual, seorang jurnalis juga harus mampu menulis artikel yang menarik dan berkualitas. Hal tersebut bukan hanya sekedar menulis, tetapi ada hal-hal yang perlu kamu perhatikan untuk mampu menulis artikel...
30 Sep 2021 | Berita Fakultas, FIKOM
Di tengah pandemi yang tak kunjung usai, mahasiswa masih harus belajar secara daring. Hal tersebut cenderung membuat mahasiswa menjadi lebih sulit untuk produktif. Agar dapat meningkatkan produktivitas, yuk simak tips menjadi mahasiswa produktif berikut ini! Tahu...