Pilih Laman

Lulus dan Berdampak Nyata, 214 Mahasiswa Resmi Jadi Alumni Fakultas Teknik Untar 2025

Dok: Humas Untar - VH Fakultas Teknik (FT) Untar menggelar Yudisium Semester Genap Tahun Akademik 2024–2025 pada Kamis (17/7/2025), bertempat di Auditorium Gedung M, Kampus I Untar. Sebanyak 214 mahasiswa dari berbagai program studi resmi dikukuhkan sebagai lulusan...

Asesmen LAM INFOKOM Perkuat Standar Pendidikan Teknik Informatika Untar

Dok: Humas Untar - DP Asesor dari  Lembaga Akreditasi Mandiri (LAM) Infokom melakukan asesmen lapangan ke Program Studi (Prodi) S1 Teknik Informatika (TI) Fakultas Teknologi Informasi (FTI) Untar, Selasa (3/3/2025). Asesmen yang berlangsung selama dua hari tersebut ...

Seminar FEB Cegah Generasi Z dan Milenial dari Pinjol

Dok: Humas Untar - WA Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Tarumanagara (Untar) bekerja sama dengan Global Digital Prima (GDP) Venture menggelar seminar bertajuk “Cuan Cerdas dan Cara Finansial yang Rapi” di Gedung A, Kampus II Untar, Kamis (27/2/2025). ...
Kunjungan Delegasi Untar ke KSU Taiwan Perkuat Program MBKM

Kunjungan Delegasi Untar ke KSU Taiwan Perkuat Program MBKM

Delegasi Untar dipimpin Rektor Prof. Dr. Ir. Agustinus Purna Irawan, M.T., M.M., IPU, AE melakukan kunjungan ke Kun Shan University (KSU) Taiwan dan disambut President of KSU Prof. Dr. Tien-Shang Lee beserta jajaran, Senin (9/1). Kunjungan ini dalam rangka...

Dinamika Pengelolaan Perguruan Tinggi

Dinamika Pengelolaan Perguruan Tinggi

Dalam rangka memfasilitasi perguruan tinggi untuk mendapatkan wawasan terkait dengan pengelolaan perguruan tinggi dan bagaimana mencapai akreditasi perguruan tinggi sampai tingkat unggul, LLDIKTI III menyelenggarakan Exclusive Talkshow "Jakarta Campus Outlook 2023”,...

Pakar Hukum Untar: Hakim Akan Membangun dari Logika | Video

Pakar Hukum Untar: Hakim Akan Membangun dari Logika | Video

Persidangan kasus pembunuhan Brigadir J masih berlanjut. Sejumlah ahli telah dihadirkan oleh Jaksa Penuntut Umum di muka persidangan, mengemukakan pendapat berbeda-beda. “Dalam praktik (hukum) terdapat dinamika, bahwa satu keterangan belum tentu bisa memutarbalikkan...

Pendidikan Tinggi Harus Berdasar Knowledge, Skill, dan Attitude | Video

Pendidikan Tinggi Harus Berdasar Knowledge, Skill, dan Attitude | Video

Dunia pendidikan memberikan tantangan tersendiri untuk Untar dalam memberikan layanan pendidikan tinggi yang bermutu. Maka itu, Untar menganggap ada 3 hal penting yang harus jadi tujuan utama universitas yaitu integritas dan sikap-sikap pertanggungjawaban, profesional...