Pilih Laman

SDG 8

di Universitas Tarumanagara

Pendidikan sebagai Kunci Transformasi Global: Prof. Ariawan Gunadi Tegaskan Peran Strategis Perguruan Tinggi di Konferensi Internasional Taiwan

Dok: Humas Untar Ketua Pengurus Yayasan Tarumanagara, Prof. Dr. Ariawan Gunadi, S.H., M.H., menjadi pembicara utama dalam konferensi internasional International Conference on Applied Science, Technology and Engineering (ICASTE) dan International Conference on...

Guru Besar Untar Prof. Dr. Ariawan Gunadi, S.H., M.H. Raih Penghargaan Internasional

Guru besar Ilmu Hukum Untar Prof. Dr. Ariawan Gunadi, S.H., M.H., meraih penghargaan dari Industrial Engineering and Operations Management (IEOM)  Society International.  Penghargaan tersebut diberikan dalam acara 15th Annual International Conference yang...

LKMM Wadah Mahasiswa jadi Pemimpin Masa Depan

Dok: Lemawa Untar Lembaga Kemahasiswaan dan Alumni Universitas Tarumanagara (Lemawa Untar) melaksanakan Latihan Keterampilan Manajemen Mahasiswa (LKMM) selama tiga hari sejak 2 Februari 2025 di Bogor Jawa Barat. Kegiatan yang rutin dilakukan sejak lima dasawarsa lalu...
Kepemimpinan Holistik Wujudkan Kreativitas dan Inovasi

Kepemimpinan Holistik Wujudkan Kreativitas dan Inovasi

Rektor Untar Prof. Dr. Ir. Agustinus Purna Irawan, M.T., M.M., I.P.U., ASEAN Eng. menjadi pembicara kunci di INTI International University (INTI) Malaysia, Jumat (29/9). Kegiatan sebagai bagian dari rangkaian kunjungan Untar ke beberapa universitas Malaysia dalam...

Sambut Dies Natalis ke-64, Untar Adakan Donor Darah

Sambut Dies Natalis ke-64, Untar Adakan Donor Darah

Untar bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Pandeglang mengadakan acara donor darah di Graha Swara Kampus 1 Untar pada Rabu (27/9). Kegiatan dalam rangka Dies Natalis ke-64 Untar dan Dies Natalis ke-58 Fakultas Kedokteran (FK) Untar. Dalam sambutannya,...

Untar dan AKTI Kolaborasi Siapkan Mahasiswa Masuk Dunia Profesional

Untar dan AKTI Kolaborasi Siapkan Mahasiswa Masuk Dunia Profesional

Untar dan Asosiasi Kontraktor Terintegrasi Indonesia (AKTI) menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) pada Rabu (27/9) di Kampus 1 Untar. Kerja sama dilakukan dalam rangka mewujudkan pemberdayaan dan pengembangan sumber daya manusia (SDM) yang berkualitas dalam...

Program Studi Sarjana Psikologi Untar Raih Akreditasi Unggul BAN-PT

Program Studi Sarjana Psikologi Untar Raih Akreditasi Unggul BAN-PT

Program Studi (Prodi) Sarjana Psikologi Untar raih akreditasi Unggul dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT). Predikat tersebut berdasarkan Surat Keputusan Direktur Dewan Eksekutif BAN-PT No. 3793/SK/BAN-PT/Ak.KP/S/IX/2023 dan berlaku pada 19...

Kunjungi Universitas Ciputra, Rektor Bahas Kualitas Pendidikan Untar

Kunjungi Universitas Ciputra, Rektor Bahas Kualitas Pendidikan Untar

Untar melakukan kunjungan ke Universitas Ciputra Surabaya, Senin (18/9). Kunjungan dilakukan dalam rangka penandatanganan nota kesepahaman (MoU). Rektor Prof. Dr. Ir. Agustinus Purna Irawan, M.T., M.M., I.P.U., A.E. juga memberikan pembekalan terkait pengelolaan...

Untar dan ASMINDO Kolaborasi Dukung UMKM Mebel Indonesia

Untar dan ASMINDO Kolaborasi Dukung UMKM Mebel Indonesia

Untar dan Asosiasi Industri Permebelan dan Kerajinan Indonesia (ASMINDO) berkolaborasi untuk mendukung pengembangan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di bidang mebel dan kerajinan. Kerja sama ditandai dengan penandatangan Memorandum of Understanding (MoU) UKM...

Hadir di IFFINA 2023, FSRD Untar Hadirkan Karya Mahasiswa

Hadir di IFFINA 2023, FSRD Untar Hadirkan Karya Mahasiswa

Asosiasi Industri Permebelan dan Kerajinan Indonesia (ASMINDO) bekerja sama dengan Kementerian Perdagangan, Kementerian Perindustrian, dan Kementerian Koperasi dan UMKM Republik Indonesia mengadakan Indonesia Meubel & Design Expo (IFFINA) 2023 bertajuk “The New...

Karya Mahasiswa Untar Tampil dalam IFFINA 2023

Karya Mahasiswa Untar Tampil dalam IFFINA 2023

Asosiasi Industri Permebelan dan Kerajinan Indonesia (ASMINDO) bekerja sama dengan Kementerian Perdagangan, Kementerian Perindustrian, dan Kementerian Koperasi dan UMKM Republik Indonesia mengadakan Indonesia Meubel & Design Expo (IFFINA) 2023 bertajuk “The New...

Kuliah Praktisi Buka Wawasan Brand Era Digital bagi Mahasiswa Untar

Kuliah Praktisi Buka Wawasan Brand Era Digital bagi Mahasiswa Untar

KG Radio Network Vice Director Viliny Lesmana, S.Sos., M.B.A. dan Head Marcomm Polytron Vina Julita Wijaya hadir menjadi pembicara dalam acara Sonora X Polytron Goes to Campus, Selasa (12/9) di Kampus 1 Untar. Kegiatan yang bertema “Brand Existence in Digital Era” ini...