Mencetak Doktor yang Ahli dalam Bidang Digital Marketing dan Entrepreneurship

Bidang Keahlian
∎ Manajemen Keuangan
∎ Manajemen Pemasaran
∎ Manajemen Sumber Daya Manusia
∎ Manajemen Kewirausahaan
∎ Manajemen Bisnis Digital
Career Path
1. Business Owner
2. Lecturer
3. Entrepreneur
4. Researcher
Program Studi (Prodi) Doktor Ilmu Manajemen terakreditasi Baik dan dapat diselesaikan dalam 6 semester dengan keunggulan pada Manajemen Kewirausahaan dan Manajemen Pemasaran Digital.
Kurikulum pembelajaran didesain menghasilkan lulusan yang handal, kreatif, inovatif, dan mampu mengambil keputusan strategis berbasis riset manajemen yang holistik dengan pendekatan interdisiplin, multidisiplin, transdisiplin, dan multiparadigma.
Pembelajaran didukung dengan sarana prasarana yang lengkap, pakar dan profesional bisnis, Focus Group Discussion (FGD), sharing session, serta studi lapangan di industri dan bisnis. Tersedia program Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL), by course, dan by research application.

Fasilitas
Berita & Prestasi
Creative Heist: Mendongkrak Kreativitas Mahasiswa Fikom Untar
Creadzy Fikom Untar mengadakan Pelatihan Dasar Kreativitas (PDK) yang mengusung tema “Creative Heist” bersama content creator KINCIR.com yaitu Yessy Lim dan Gregorius Genep Sukendro, S.Sos., M.Si., selaku dosen Fikom Untar. Kegiatan webinar dan workshop ini...
Finalis Lomba Business Plan INSPACE 2021
Carlene Lim (825190058) dengan timnya yang bernama Independent Cat Lady kembali berhasil mencapai babak final dari lomba Business Plan INSPACE 2021 (https://inspace.itk.ac.id/2021/landingPage/home). INSPACE (Information System Path to Creativity) merupakan...
Finalis Lomba UI/UX Intechfest dan Desain Web Trunojoyo Creative Competition
Wilson Wibowo (535180042) berhasil melaju ke babak final lomba UI/UX Intechfest 2021 (https://intechfest.com/). Kegiatan Intechfest (Information and Technology Festival) merupakan brand kegiatan terbesar yang dimiliki oleh Unit Kegiatan Computer Club Politeknik Negeri...
Keadilan Hukum dalam Perpajakan Korporasi
Berhasil mempertahankan disertasinya, Jhon Eddy berhasil meraih gelar Doktor Hukum Untar dalam Ujian Disertasi Terbuka (Promosi) Doktor Hukum, pada Kamis (14/10) melalui kanal YouTube Untar Jakarta. Jhon Eddy memaparkan disertasi berjudul "Pengaturan Tindak Pidana...
Doktor Hukum Ke-17 Fakultas Hukum Untar
Untar mengadakan Ujian Disertasi Terbuka dalam rangka Promosi Doktor Hukum Fakultas Hukum yang disiarkan secara hybrid yaitu luring dan melalui Youtube Untar Jakarta, Kamis (14/10). Sidang dipimpin oleh Prof. Dr. Ir. Agustinus Purna Irawan, IPU, ASEAN Eng....
Rakerma: Mendongkrak Demokrasi Orma Fikom Untar dalam Mencapai Kerukunan
Organisasi Mahasiswa (Orma) Fikom Untar melakukan Rapat Kerja Mahasiswa (Rakerma) pada 12-13 Oktober 2021 secara virtual dengan menggunakan aplikasi Zoom. Rapat ini dihadiri oleh ketua dan perwakilan dari Lembaga BEM, DPM, dan seluruh UKMF Fikom Untar. Rapat yang...