16 Mar 2023 | Berita, DN, FIKOM, Kerja Sama, Kewirausahaan, SDG17, SDG4, SDG8, SDG9
Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fikom Untar selenggarakan seminar HEPITALK 2023 dengan tema “Building Digital Entrepreneurship Through Financial Freedom”, Kamis (16/3) di Auditorium Untar. Acara ini menghadirkan narasumber Co-Founder of Sambal Bakar Indonesia Benjamin...
30 Jan 2023 | Berita, DN, FIKOM, Prestasi, SDG10, SDG17, SDG4, SDG8
Fakultas Ilmu Komunikasi (Fikom) Untar melaksanakan upacara yudisium semester ganjil 2022/2023 di Graha Swara Untar, Senin (30/1) dipimpin Dekan Fikom Untar Dr. Riris Loisa, M.Si. dan dihadiri Ketua Program Studi (Kaprodi) Sarjana Ilmu Komunikasi Untar Sinta Paramita,...
17 Nov 2022 | Berita, FIKOM, Kerja Sama, MBKM & IKU, Penelitian
Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Tarumanagara (Fikom Untar) menyelenggarakan kegiatan Konferensi Nasional Komunikasi Humanis (KNKH) dengan tema “Budaya Pop, Komunikasi dan Masyarakat”. KNKH 2022 yang telah memasuki penyelenggaraan tahun kelima ini dibuka Rektor...
01 Nov 2022 | Berita, FIKOM, Prestasi
Program Studi Sarjana Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Komunikasi (Fikom) Untar meraih sertifikat akreditasi dari Badan Akreditas Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) dengan predikat Akreditasi Unggul. Predikat tersebut diperoleh berdasarkan Surat Keputusan Direktur Dewan...
19 Okt 2022 | Berita, FIKOM, Kerja Sama, MBKM & IKU, PKM
Perubahan teknologi, iklim, demografi, dan budaya yang berkembang begitu cepat serta semakin masif menjadi tantangan yang harus dihadapi oleh mahasiswa saat ini. Oleh sebab itu, mahasiswa harus mengembangkan value, semakin smart, serba bisa, dan berpikir cepat serta...
26 Jun 2022 | Berita Fakultas, FIKOM
Fakultas Ilmu Komunikasi (Fikom) Untar mencapai usia ke-16 pada tahun 2022. Sebagai selebrasi, Fikom Untar mengadakan perayaan Dies Natalis secara luring pada Rabu, (22/6) di Kampus I Untar. Dekan Fikom Untar Dr. Riris Loisa, M.Si. dalam sambutannya menyampaikan...