Pilih Laman

SDG 4

di Universitas Tarumanagara

Peresmian Fasilitas Baru Untar Siap Dukung Kinerja Akademik

Peresmian Fasilitas Baru Untar Siap Dukung Kinerja Akademik

Dok: Humas Untar - VC Kampus Untar memiliki sejumlah fasilitas baru yang peresmiannya dilakukan Ketua Pengurus Yayasan Tarumanagara Prof. Dr. Ariawan Gunadi, S.H., M.H., dan Rektor Untar Prof. Dr. Amad Sudiro, S.H., M.H., M.Kn., M.M., Kamis (5/12/2024) di kampus I...

Festival API 2024 Inspirasi Mahasiswa jadi Agen Perubahan

Festival API 2024 Inspirasi Mahasiswa jadi Agen Perubahan

Dok: FSRD Untar Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) Untar menyelenggarakan Festival Agen Perubahan Indonesia (API) 2024.  Kegiatan yang bertema “Sang Penggerak”, ini dibuka, Kamis (28/11/2024) di Auditorium kampus Untar.   Festival API diselenggarakan bekerja sama...

LLDIkti III Tunjuk Untar jadi Pembina dan Benchmarking SPMI

LLDIkti III Tunjuk Untar jadi Pembina dan Benchmarking SPMI

Dok: Humas Untar - VC Untar ditunjuk menjadi perguruan tinggi pembina oleh Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti) Wilayah III Jakarta dan menjadi tuan rumah dalam kegiatan Benchmarking Implementasi Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) yang dikoordinir oleh Institut...

Luo Yuan Yuan, Mahasiswa Asing Pertama Raih Doktor Untar

Luo Yuan Yuan, Mahasiswa Asing Pertama Raih Doktor Untar

Dok: Humas Untar - CS Luo Yuan Yuan menjadi mahasiswa asing pertama yang meraih gelar doktor dari Untar. Ia berhasil mempertahankan disertasinya yang berjudul “Investment Dispute Settlement Mechanism A Comparative Study between Indonesia and China” pada Ujian Terbuka...

Kuliah Umum Guru Besar Bundeswehr München Bahas AI dan Hak Cipta

Kuliah Umum Guru Besar Bundeswehr München Bahas AI dan Hak Cipta

Dok: Humas Untar - WA Untar menyelenggarakan kuliah umum bersama merupakan guru besar Universitas der Bundeswehr Munchen Jerman, Prof. Dr. Stefan Koos yang membawakan topik  “Artificial Intelligence (AI) dan Hak Cipta” di Auditorium Kampus I Untar, Rabu (20/11/2024)....