18 Mar 2020 | Berita Fakultas, FIKOM
“Pemimpin yang efektif bukan soal pintar berpidato dan mencitrakan diri agar disukai; kepemimpinan tergambar dari hasil kerjanya, bukan atribut-atributnya,” kutip Peter F. Drucker, Konsultan Manajemen dan Penulis dari Austria 1909-2005. Sejalan dengan hal ini, salah...
17 Mar 2020 | Berita Fakultas, FIKOM
Jakarta, 16 Maret 2020 – Memunculkan bibit-bibit unggul yang berintegritas merupakan salah satu harapan dari Untar bagi mahasiswa-mahasiswanya. Selaras dengan hal ini BEM Untar mengadakan Latihan Kepemimpinan Eksternal, dimana peserta-pesertanya merupakan perwakilan...
16 Mar 2020 | Berita Fakultas, FIKOM
Jakarta, 14 Maret 2020 – Olahraga elektronik atau umum disingkat eSports, memang berangkat dari dunia gaming. Namun ternyata, keduanya tidak bisa disamakan. Bermain yang hanya merupakan sebuah hiburan, berbeda dengan eSports, yang kini merupakan sebuah profesi....
13 Mar 2020 | Berita Fakultas, FIKOM
Satu lagi bukti bahwa mahasiswa-mahasiswa FIKom merupakan orang-orang yang multitalent. Florencia Angelia Caroline bersama dengan Devon Ryanto, Bryan Purnama, Winardi Aldrian, dan Gabrielle Lavenia mengisi acara seminar Eduka 5eks yang diadakan oleh BEM FIKom Untar...
12 Mar 2020 | Berita Fakultas, FIKOM
“PR, selain kepanjangannya adalah Public Relations, juga dapat diartikan menjadi Punggawa Reputasi,” kutip Arif Reza Fahlepi, Corporate Secretary & Legal Compliance Division Head PT. Mandiri Tunas Finance, salah seorang pembicara pada acara Humas Day yang diadakan...
11 Mar 2020 | Berita Fakultas, FT
Registrasi peserta dapat dilakukan melalui link berikut: http://bit.ly/UNTAR110320