Pilih Laman
Fikom Persiapkan SDM Untuk Mengahadapi Era Industri 4.0

27 Juli 2018

Oleh: Admin Pusat

Share

Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Tarumanagara pada Kamis 27 Juli 2018, keunggulan pelatihan bersama dengan tema “Persiapan SDM Pendidikan Dalam Mengahadapi Era Industri 4.0”. Bertempat di Gedung Utama lantai 11, pelatihan tersebut dihadiri oleh pimpinan, dosen dan karyawan Fikom Untar. Nara dalam pelatihan itu adalah Chesea Gozali seorang Profesional Publications yanag telah berpengalaman dalam dunia Service Management.

Untuk mempersiapkan diri kita mengadapi era Industri 4.0 “Kita harus mengatahui potensi apa saja yang kita miliki bersama kita harus melayani dengan hati” ujar Chelsea. Ketua Prodi S1 ​​Ilmu Komunikasi Universitas Tarumanagara Sinta Paramita, SIP., MA berpendapat bahwa “Kegiatan ini sangat bermanfaat untuk pengembangan pelayanan Fikom Untar di Era Industri 4.0“

Berita terbaru

Agenda

 

14-15 Apr ICASTE & ICEBSH 2025
23 Apr Halal Bi Halal Untar
2 Mei Hari Pendidikan Nasional
11 Mei Wisuda ke-85 Untar
16 Mei Seminar Investasi Pasar Modal