Pilih Laman
PMB FIkom UNTAR hari ke-3

12 Agustus 2016

Oleh: Admin Pusat

3

Kegiatan Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) FIKom UNTAR hari ketiga dilaksanakan hari ini (11/8), di lantai 12, Gedung Utama, Universitas Tarumanagara. Dengan menggunakan kaos berwarna oranye seluruh mahasiswa baru memenuhi selasar FIKom UNTAR.

Di hari ketiga ini, mahasiswa mengikuti berbagai macam rangkaian acara. Rangkaian acara tersebut adalah penyampaian materi mengenai jurusan (Public Relations, Adverstising, Jurnalistik), Pengenalan website FIKom UNTAR dan Talent Show. (S/A/L)

Berita terbaru

Agenda

 

16-24 Jul PEKERTI Batch 2 2024
18 Jul International Seminar: Antibiotics Resistance
31 Jul Batas Akhir Pendaftaran Mahasiswa Baru 2024/25
14-16 Aug PKKMB Untar 2024/25
17 Aug HUT ke-79 Proklamasi RI