SDG 16
di Universitas Tarumanagara
Kepala LLDikti III Sebut Peran Strategis Untar Cetak Generasi Penerus Bangsa
Dok: Humas Untar - CS Memegang jabatan struktural di Untar bukanlah tanggung jawab yang ringan. Kampus ini telah mencapai berbagai tonggak pencapaian (milestones) yang signifikan dan memiliki peran strategis dalam menghasilkan generasi penerus bangsa. Dan hal tersebut...
Kuliah Umum Dudung Abdurachman, Tekankan Etika, Moral, dan Kontrol Sosial Mahasiswa Untar
Dok: Tarumanagara Foundation Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan dan Hari Guru Nasional 2024, Penasihat Khusus Presiden Republik Indonesia Bidang Pertahanan Nasional Jenderal TNI (Purn) Prof. Dr. H. Dudung Abdurachman, S.E., M.M., memberi kuliah umum bertema...
Festival API 2024 Inspirasi Mahasiswa jadi Agen Perubahan
Dok: FSRD Untar Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) Untar menyelenggarakan Festival Agen Perubahan Indonesia (API) 2024. Kegiatan yang bertema “Sang Penggerak”, ini dibuka, Kamis (28/11/2024) di Auditorium kampus Untar. Festival API diselenggarakan bekerja sama...
Festival Humaniora 2024, Bahas Ketangguhan Psikologis Generasi Muda dalam Bela Negara
Dok: Humas Untar - VH Lembaga Pembelajaran Untar kembali menyelenggarakan Festival Humaniora secara daring, Selasa (26/11/2024). Festival Humaniora 2024 mengusung tema “Ketangguhan Psikologis Generasi Muda dalam Bela Negara”. Festival Humaniora merupakan kegiatan...
Kuliah Umum Guru Besar Bundeswehr München Bahas AI dan Hak Cipta
Dok: Humas Untar - WA Untar menyelenggarakan kuliah umum bersama merupakan guru besar Universitas der Bundeswehr Munchen Jerman, Prof. Dr. Stefan Koos yang membawakan topik “Artificial Intelligence (AI) dan Hak Cipta” di Auditorium Kampus I Untar, Rabu (20/11/2024)....
Ikatan Mahasiswa Akuntasi Tarumanagara Gelar Seminar Tingkatkan Pemahaman Pajak Digital
Dok: IMAKTA FEB Ikatan Mahasiswa Akuntansi Tarumanagara (IMAKTA) menyelenggarakan Seminar bertema “Digital Tax for the Future: The Role of Core Tax Administration System in Modernizing Tax Administration" Selasa (19/11/2024) di Kampus II Untar. Seminar menjadi bagian...
Rela Berkorban dan Berprestasi Kontribusi Mahasiswa bagi Negara
Dok: Humas Untar - CS Saat ini cara terbaik bela negara bagi mahasiswa sebagai bagian dari Sistem Pertahanan Semesta (Sishanta) adalah mencintai tanah air, memiliki kesadaran berbangsa dan bernegara, menerapkan nilai-nilai Pancasila, rela berkorban, memiliki kemampuan...
Partisipasi Humas Untar dalam Forum Komunikasi Publik LLDikti III
Dok: Humas Untar - YS Humas Untar memenuhi undangan diskusi terkait kualitas pelayanan yang diselenggarakan Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah III (LLDIkti III). Kegiatan yang diberi nama “Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan LLDikti Wilayah III” dihadiri...
Fikom Untar Gelar KNKH 2024 Bahas Masa Depan Komunikasi Publik di Era Digital
Dok: Humas - DP Fakultas Ilmu Komunikasi (Fikom) Untar kembali menyelenggarakan Konferensi Nasional Komunikasi Humanis (KNKH) 2024 yang dibuka secara daring mengusung tema “Masa Depan Komunikasi Publik: Tantangan dan Peluang,” Rabu (30/10/2024). KNKH 2024 yang kini...
Menjembatani Budaya dan Spiritualitas, Untar Gelar International Conference on Religious Architecture
Dok: Humas Untar - MS Arsitektur religius telah menjadi cermin dari identitas budaya, nilai spiritual, dan kemajuan teknologi masyarakat sepanjang sejarah. Setiap detail dari bangunan mulai dari bentuk, ornamen, hingga material yang digunakan, merefleksikan keyakinan...
Untar dan Polri Sepakat Sinergi Perkuat SDM Melalui Pendidikan
Untar dan Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) menandatangani nota kesepahaman (MoU), Selasa (15/10/2024). Penandatanganan ini dilakukan Rektor Untar Prof. Dr. Amad Sudiro, S.H., M.H., M.Kn., M.M. dan Asisten Kapolri Bidang SDM Inspektur Jenderal Polisi (Irjen...
Menguatkan Nilai Pancasila dalam Kehidupan Mahasiswa
Hari Kesaktian Pancasila, diperingati setiap 1 Oktober sejak 1965. Mengingat bagaimana Pancasila dapat berdiri kokoh menghadapi berbagai hal yang berusaha mengancam dan mematahkan ideologi negara. Peringatan hari Kesaktian Pancasila ditegaskan kembali setiap tahun...