08 Apr 2022 | Berita Fakultas, FIKOM
Salah satu aplikasi yang penting bagi para mahasiswa tingkat akhir adalah LinkedIn. Melalui ruang media sosial Instagram, UKMF PRO Fikom Untar membagikan beberapa manfaat yang dapat diperoleh mahasiswa dari aplikasi LinkedIn ini. Yuk, kita simak selengkapnya!...
06 Apr 2022 | Berita Fakultas, FEB
Tim Eucleia mewakili Tim Manajemen FEB UNTAR berhasil meraih finalis pada “Business Competition 2022” dengan berhasil menjadi finalis dan mengalahkan tim dari berbagai perguruan tinggi ternama. Lomba yang diadakan di Universitas Mulawarman diselenggarakan pada tanggal...
01 Apr 2022 | Berita Fakultas, FIKOM
Mahasiswa/i Fikom Untar tidak hanya paham tentang teori-teori di jurusan Ilmu Komunikasi, tetapi juga dapat mengimplementasikannya dengan mengikuti perlombaan di luar kampus. Hal ini terbukti dari banyaknya pencapaian yang diraih oleh mahasiswa/i Fikom Untar. UKMF...
31 Mar 2022 | Berita Fakultas, FEB
The Harvard Project for Asian and International Relations (HPAIR) merupakan organisasi yang dikelola di Harvard University. Kegiatan utama HPAIR adalah menyelenggarakan konferensi mahasiswa tahunan terbesar di kawasan Asia-Pasifik, dimana hanya mahasiswa terpilih dari...
29 Mar 2022 | Berita Fakultas, FIKOM
Salah satu mahasiswa Fikom Untar yang memiliki kemampuan dalam menari adalah Adril Teodorus, angkatan 2020. Keaktifannya dalam mengukir karya menari dimulai ketika ia masih berada di bangku Sekolah Menengah Atas (SMA). “Awalnya masuk ke dunia dance pada saat...
28 Mar 2022 | Berita, Kerja Sama, PKM
“Untar sudah siap menuju World Class University. Kami sebagai tim lembaga layanan pendidikan tinggi di Jakarta sangat siap meningkatkan mutu dosen maupun institusi agar segera mencapai visi dan misinya. Khusus untuk Untar kami siapkan tim agar dapat mengawal Untar...
27 Mar 2022 | Berita Fakultas, FIKOM
Terdapat sejuta peluang bisnis yang dapat dijalankan jika seseorang memiliki passion untuk menjadi entrepreneur. Kesempatan bisnis yang sedang marak dibicarakan salah satunya ada di bidang kecantikan. Mahasiswa Fikom Untar yang kini mengembangkan bisnis kecantikan...
27 Mar 2022 | Berita Fakultas, FEB
Tim Eucleia mewakili Tim Manajemen FEB UNTAR berhasil meraih finalis pada “Business Case Competition” dengan berhasil menjadi finalis 7 besar dan mengalahkan tim dari berbagai perguruan tinggi ternama. Lomba yang diadakan di Universitas Mercu Buana diselenggarakan...
25 Mar 2022 | Berita, Kerja Sama
Untar dan Pemerintah Kabupaten Belitung menandatangani MoU, Jumat (25/3) di Kampus I Untar. Penandatanganan ini dilakukan dalam rangka kolaborasi pembangunan Pulau Seliu menjadi Kawasan Green Island.Rektor Untar Prof. Dr. Ir. Agustinus Purna Irawan, M.M., I.P.U.,...
25 Mar 2022 | Berita Fakultas, FIKOM
Setiap mahasiswa/i Fikom Untar akan memasuki dunia kerja ketika lulus. Berbagi kisah dan pengalaman tentang dunia kerja, Fikom Untar mengadakan webinar “A-Z Dunia Kerja” yang dihadiri oleh mahasiswa/i semester 6 atau yang sedang melaksanakan kegiatan magang. Kegiatan...