17 Jul 2024 | Berita, CS, FH, Penelitian, Prestasi, SDG16, SDG4
Dok: Humas Untar – CS Quantity Surveyor (QS) merupakan profesi khusus dalam industri konstruksi yang memiliki peran strategis sesuai batas waktu yang ditetapkan dalam perjanjian konstruksi. Namun, hingga kini belum ada undang-undang yang secara khusus mengatur...
17 Jul 2024 | Berita, FH, KJ, Media Coverage, Penelitian, Prestasi, SDG16, SDG17, SDG4, SDG8
Kajian Doktor Hukum Untar Dok: FH Untar Perusahaan pembiayaan harus melakukan tindakan pencegahan untuk mengantisipasi pelanggaran hukum oleh penagih hutang (debt collector) saat melakukan eksekusi di lapangan. Debt collector juga perlu memahami dan mematuhi etika...
16 Jul 2024 | Berita, CS, FTI, Prestasi, SDG17, SDG4, SDG8, SDG9
Dok: Humas Untar – CS Fakultas Teknologi Informasi (FTI) Untar mengumumkan kelulusan mahasiswanya dalam acara yudisium di Gedung R Kampus I Untar, Selasa (16/7/2024). Sebanyak 50 mahasiswa dinyatakan lulus menjadi sarjana, terdiri dari 23 mahasiswa Program Studi...
15 Jul 2024 | Berita, FT, MBKM & IKU, Prestasi, SDG11, SDG12, SDG13, SDG14, SDG15, SDG4, SDG6, SDG7, SDG9, VH
Dua mahasiswa Fakultas Teknik Program Studi Sarjana Arsitektur Untar Juan Nathanie Willianto dan Frans Michael, berhasil mencatatkan prestasi di ajang Thesis of the Year Award, kompetisi tahunan yang diselenggarakan The Architects Regional Council Asia (TOY ARCASIA)...
15 Jul 2024 | Berita, DP, FH, Penelitian, Prestasi, SDG16, SDG4
Dok: Humas Untar – DP Ujian Terbuka Program Studi Doktor Ilmu Hukum (Prodi DIH) menyatakan Sunarsih berhasil mendapatkan gelar doktor dengan predikat sangat memuaskan, Senin (15/7/2024) di Auditorium Kampus I Untar. Ia berhak menyandang gelar doktor setelah...
15 Jul 2024 | Berita, FH, MBKM & IKU, Media Coverage, Penelitian, Prestasi, SDG16, SDG3, SDG4, SDG5, VH
Dok: Humas Untar – DP Mia Hadiati berhasil menyelesaikan studi doktornya di Program Studi Doktor Ilmu Hukum (Prodi DIH) Fakultas Hukum (FH), Universitas Tarumanagara (Untar) setelah melalui Ujian Terbuka, Senin (15/7/2024) di Auditorium Gedung M, Kampus I. Ia...