Dok: Humas Untar – AW Untar menggelar acara Untarian Awards 2024 dengan tema “Untar untuk Indonesia dan Dunia: Bergerak Bersama Membangun SDM untuk Indonesia Emas” di Auditorium Kampus I Untar, Kamis (2/5). Acara diadakan dalam rangka peringatan Hari Pendidikan...
Ilustrasi: Freepik Setiap tanggal 1 Mei, dunia merayakan Hari Buruh sebagai penghormatan terhadap perjuangan buruh di seluruh dunia. Hari ini tidak hanya menjadi momen untuk menghargai kontribusi buruh dalam membangun masyarakat, tetapi juga untuk merenungkan...
Untar berkolaborasi dengan Seasoldier Foundation menyelenggarakan kegiatan penanaman pohon mangrove dan pembersihan pantai, Selasa (30/4) di Pantai Tanjung Pasir, Teluknaga, Tangerang. Kegiatan yang diikuti dosen, mahasiswa, dan karyawan ini diselenggarakan dalam...
Sidang terbuka Program Studi (Prodi) Doktor Ilmu Teknik Sipil Fakultas Teknik (FT) Untar menyatakan Boris Karlop Lumbangaol layak menyandang gelar doktor dengan predikat pujian, Senin (29/4) di Auditorium Kampus I Untar. Boris Karlop Lumbangaol berhasil mempertahankan...
Dok: Humas Untar – LA Fery Safaria berhasil resmi mendapat gelar Doktor Teknik Sipil setelah mempertahankan disertasi dalam Ujian Disertasi Terbuka di Kampus I Untar, Senin (29/4). Disertasinya yang berjudul “Skema Pembiayaan Land Value Capture (LVC) pada...
Dok: FT Untar Mahasiswa Program Studi (Prodi) Arsitektur Fakultas Teknik (FT) Untar Luist Yansen meraih 1st Place National Winner di American Standard Design Awards (ASDA) 2024, Senin (29/4). ASDA merupakan kompetisi daring yang menjadi wadah bagi seluruh mahasiswa/i...