Tim Loli Protector yang terdiri dari tiga orang: Michael William Jonathan (535200030), Hans Edison (535200041), dan Kelvin Samuel (535200008) berhasil menjadi salah satu dari 12 finalis lomba AI Innovation Challenge Computer Festival 2021...
Pada hari Jumat, 27 Agustus 2021 Fakultas Teknologi Informasi Universitas Tarumanagara (FTI UNTAR) menyelenggarakan workshop penyusunan rubrik capaian pembelajaran bidang komputer dan teknologi informasi secara daring via Zoom untuk dosen-dosen di lingkungan FTI....
Tim Fish and Fries yang beranggotakan dua orang mahasiswa Program Studi Teknik Informatika: Kelvianto Husodo (535190062) dan Sandy Danish (535190073) berhasil melewati babak penyisihan lomba Pemrograman pada GEMASTIK XIV 2021 (https://gemastik.kemdikbud.go.id/). Babak...
Tim dari FTI UNTAR yang terdiri dari Wilson Wibowo (535180042) dan Angelina Nataly Dhian (825180067) berhasil menjadi juara pertama lomba web international yang diselenggarakan oleh Universitas Kristen Petra Surabaya. Lomba tersebut diikuti oleh banyak univesitas...
Tim Miracle yang beranggotakan Tamara Violeta (825190047) dan Natalicia Margatan (825190028) berhasil melaju ke babak semifinal National Business Plan Competition yang diselenggarakan oleh UNESA. Mereka terpilih dari antara 300 tim peserta kompetisi dari berbagai...
Pada hari Selasa, 22 Juli 2021 FTI UNTAR melalui IBIK menyelenggarakan kegiatan Job Talk dengan topik “Exploring Financial Technology & Insight” melalui Zoom. Pada kegiatan ini ada empat orang pembicara dari Danakini, di antaranya Adhie Sastrosadewo (Chief of...