Pilih Laman

KNKH Sebagai Langkah Fikom Untar Pertahankan Komunikasi Budaya di Era Akal Imitasi

Dok: Humas Untar - VC Di tengah derasnya arus informasi dan dominasi teknologi yang kian meniru kemampuan manusia, semangat untuk mempertahankan nilai-nilai budaya dalam komunikasi menjadi semakin penting. Melalui Konferensi Nasional Komunikasi Humanis (KNKH) 2025,...

Bukan Sekadar Membuat Laporan Keuangan, Akuntan Berperan Baca Arah Ekonomi

Dok: Prodi Sarjana Akuntansi Bisnis Dunia akuntansi tidak lagi bisa dipandang sebatas penyusun laporan keuangan. Di era pasar modal yang semakin dinamis, akuntan dituntut untuk mampu membaca arah ekonomi dan meyakinkan investor dengan data serta analisis yang tepat....

Untar Perluas Jaringan Internasional lewat Kolaborasi dengan GTTC Cina

Dok: Humas Untar - DP Untar menjalin kerja sama dengan Guangxi Transport Technician College (GTTC), Tiongkok. Kesepakatan tersebut ditandai dengan penandatanganan memorandum of agreement (MoA) oleh Rektor Untar Prof. Dr. Amad Sudiro dan Presiden GTTC Lai Guoqiu di...
Pererat Relasi, KAMT dan FK Untar Selenggarakan Kegiatan Funwalk Bersama

Pererat Relasi, KAMT dan FK Untar Selenggarakan Kegiatan Funwalk Bersama

Dok: Humas Untar - PA Dalam semangat mempererat tali silaturahmi antar generasi, Keluarga Alumni Medis Tarumanagara (KAMT) Untar bekerja sama dengan Fakultas Kedokteran Universitas Tarumanagara (FK Untar) menyelenggarakan kegiatan Funwalk atau jalan sehat bersama pada...

Untar Peringati Hardiknas 2025 dengan Untarian Awards

Untar Peringati Hardiknas 2025 dengan Untarian Awards

Dok: Humas Untar - DP Sivitas akademika Universitas Tarumanagara (Untar) memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2025 dengan upacara dan pemberian penghargaan melalui penyelenggaraan Untarian Awards 2025. Kegiatan yang berlangsung di Auditorium, Kampus I...

PS Untar Tampil di Hadapan Mendiktisaintek pada Hardiknas 2025

PS Untar Tampil di Hadapan Mendiktisaintek pada Hardiknas 2025

Dok; Humas Untar - VC Paduan Suara Universitas Tarumanagara (PSUT) mendapat kehormatan menjadi pengisi acara peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2025 di Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Kemendiktisaintek). Salah satu unit kegiatan...