Pilih Laman
Mempelajari Budaya Lokal Indonesia melalui Mata Kuliah Komunikasi Antar Budaya

5 Februari 2020

Oleh: Admin Pusat

Share

  

Pada tanggal 5 Februari 2020, pertemuan pertama mata kuliah Komunikasi Antar Budaya yang diampu oleh Ibu Wulan Purnama Sari, S.IKom., M.Si dilaksanakan. Melalui mata kuliah ini, mahasiswa dipersiapkan untuk menjadi inovator, menjadi individu yang bermanfaat bagi lingkungannya dimanapun berada, menjadi pribadi yang memiliki visi dan misi serta mampu melihat peluang berdasarkan konteks komunikasi antar budaya yang mempertimbangkan berbagai variabel.

Sepanjang perkuliahan ini mahasiswa akan mempelajari budaya lokal Indonesia dan juga budaya Internasional, tidak hanya secara teoritis melalui buku, namun juga dengan melakukan kunjungan langsung ke kedutaan besar dan juga pusat studi atau pusat kebudayaan. Melalui kunjungan tersebut, mahasiswa belajar secara langsung dan kemudian mempresentasikan langsung di dalam kelas, disertai dengan pembahasan dari aspek teori dan juga kasus-kasus yang sesuai. (LI)

Berita terbaru

Agenda

 

14-15 Apr ICASTE & ICEBSH 2025
23 Apr Halal Bi Halal Untar
2 Mei Hari Pendidikan Nasional
11 Mei Wisuda ke-85 Untar
16 Mei Seminar Investasi Pasar Modal