Pilih Laman
Perayaan Ulang Tahun Fikom ke 12

15 Juli 2018

Oleh: Admin Pusat

Share

Ulang Tahun FIKom Untar yang jatuh pada 22 Juni 2018 merupakan ulang tahun FIKom Untar yang ke-12 . FIKom Untar berdiri pada tanggal 22 Juni 2006 silam dengan ditunjuknya Dr.Eko Harry Susanto, M.Si  dan Drs. Widayatmoko, MM ditunjuk untuk melaksanankan tugas yang terkait dengan pemrosesan pembukaan dan membantu pinpinan Universitas untuk mengelola Fakultas Ilmu Komunikasi  .  Syukuran Ulang Tahun FIKom Untar pada tanggal 25 Juni 2018 turut dihadiri oleh Rektor Prof.DR.Agustinus Purna Irawan dan jajaran pimpinan Untar lainnya

Berita terbaru

Agenda

 

14-15 Apr ICASTE & ICEBSH 2025
23 Apr Halal Bi Halal Untar
2 Mei Hari Pendidikan Nasional
11 Mei Wisuda ke-85 Untar
16 Mei Seminar Investasi Pasar Modal