Program Studi Sarjana Desain Interior
Creative Interior Problem Solver

Bidang Keahlian
∎ Desain Interior
∎ Desain Furnitur
∎ Desain Eksibisi
∎ Desain Pencahayaan Interior
∎ Desain Dekoratif
Career Path
1. Interior Designer
2. Interior Design Consultant
3. Exhibition Interior Designer
4. Furniture and Interior Product Designer
5. Interior Lighting Designer
6. Interior Design Writer
Program Studi (Prodi) Sarjana Desain Interior terakreditasi Unggul, dapat dituntaskan dalam 8 semester dengan memberikan keleluasaan bagi mahasiswa berpikir kreatif secara komprehensif dengan menguasai bidang keahlian seperti bidang furnitur, eksibisi, pencahayaan, dan dekoratif.
Mata kuliah Desain Interior disusun secara berjenjang, mencakup aspek keluasan ruang dan pengguna. Program studi ini memiliki fokus pada pengembangan keterampilan kreatif dan penyelesaian masalah dengan menggunakan teknologi dan perangkat lunak desain.
Dengan menerapkan sistem blended learning, pembelajaran lintas prodi melalui program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM), serta tersedia program Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) bagi mahasiswa yang memiliki pengalaman kerja dan prestasi bidang akademik maupun nonakademik.

Fasilitas
Berita & Prestasi
Untar Kembangkan Kreativitas dalam Ranah Desain dan Teknologi Informasi
Untar berkolaborasi dengan KompasTV dan Micro-Star International (MSI) menyelenggarakan acara MSI Innovation Lab dengan tema “Expand your Creative Imagination” pada Selasa (10/10) di Auditorium Kampus I Untar. Dalam sambutannya, Dekan Fakultas Seni Rupa dan Desain...
FSRD Untar Kenalkan Dunia Industri Interior Internasional pada Mahasiswa
Program Studi Desain Interior (Prodi DI) Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) Untar bekerja sama dengan IKEA menyelenggarakan IDETALK (Interior Design Talk) talk show ke-19, Kamis (5/10) di Gedung K Kampus 1 Untar. Bertema “Plan a Better Kitchen with IKEA Indonesia”,...
Seminar Internasional FSRD Dukung Internasionalisasi Untar
Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) Untar mengadakan Seminar Desain Internasional dalam rangka merayakan Dies Natalis ke-29 FSRD Untar secara daring, Kamis (21/9). Rektor Untar Prof. Dr. Ir. Agustinus Purna Irawan, M.T., M.M., I.P.U., A.E. dalam sambutannya berharap...
Hadir di IFFINA 2023, FSRD Untar Hadirkan Karya Mahasiswa
Asosiasi Industri Permebelan dan Kerajinan Indonesia (ASMINDO) bekerja sama dengan Kementerian Perdagangan, Kementerian Perindustrian, dan Kementerian Koperasi dan UMKM Republik Indonesia mengadakan Indonesia Meubel & Design Expo (IFFINA) 2023 bertajuk “The New...
Angkat Budaya Lokal, FSRD Untar Rayakan Dies Natalis ke-29
Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) Untar rayakan Dies Natalis ke-29 bertema “Glocal Hybrid Culture” di Kampus 1 Untar, Kamis (14/9). Dekan Fakultas Seni Rupa dan Desain Dr. Kurnia Setiawan, S.Sn., M.Hum mengungkapkan tema diangkat sebagai refleksi kesadaran FSRD...
Sambut HUT RI, Mural FSRD Untar Hiasi Jembatan Grogol
Dosen, mahasiswa, dan alumni Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) Untar berkolaborasi dengan Kecamatan Grogol Petamburan melakukan pembuatan mural di bawah jembatan layang perempatan Grogol, Jakarta Barat, Sabtu (12/8). Kegiatan yang dilakukan dalam rangka menyambut...